Pelatihan dan Ujian Sertifikasi Pengadaan Barang/Jasa

Pelatihan dan Ujian Sertifikasi Pengadaan Barang/Jasa

Kepada Yth,

  1. Para Pengguna Anggaran (PA) Kementerian/Lembaga/Instansi/Provinsi/Kabupaten/Kota
  2. Para Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) Kementerian/Lembaga/Instansi/Provinsi/Kabupaten/Kota o Para Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Kementerian/Lembaga/Instansi/Provinsi/Kabupaten/Kota
  3. Para Pengurus & Anggota ULP Kementerian/Lembaga/Instansi/Provinsi/Kabupaten/Kota
  4. Para Pengurus & Anggota LPSE Kementerian/Lembaga/Instansi/Provinsi/Kabupaten/Kota
  5. Para Pejabat & Panitia Pengadaan Kementerian/Lembaga/Instansi/Provinsi/Kabupaten/Kota
  6. Para Pejabat & Panitia Penerima Hasil Pekerjaan (PPHP) Kementerian/Lembaga/Instansi/Provinsi/Kabupaten/Kota
  7. Para Direktur BUMN/BUMD/BLU
  8. Para Pimpinan Perguruan Tinggi Negeri & Swasta
  9. Para Pengelola Project Management Unit (PMU) Dana Pinjaman Hibah Luar Negeri (PHLN)

di – Seluruh Indonesia

Pelatihan dan Ujian Sertifikasi Pengadaan Barang/Jasa

Mengacu pada ketentuan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Terbitnya PERPRES RI TERBARU  No. 12 Tajun 2021 atas Pengganti PERPRES RI No. 16 Tahun 2018 dan Aturan Turunannya. Konten dari Perpres terbaru akan mempermuda dan mempercepat. Simplicity. Terdiri 15 Bab, memuat 98 pasal. Aturan ini sangat disederhanakan dengan hanya memuat aturan umum. Ada Beberapa Perubahan penting pada Perpres Terbaru, Sudah harus diberlakukan pada tahun ini

Untuk itu kami akan mengadakan Bimtek/ Sosialisasi Perpres terbaru bagi peserta yang belum memiliki Sertifikat Kelulusan atau perna mengikuti Pelatihan Sebelumnya. Serta Sosialisasi bagi peserta yang sudah memiliki Sertifikat / Telah Lulus dalam rangka peningkatan dan penguatan Kompetensi terkait tugas utama Pejabat Pemeriksa Hasil Pekerjaan, PA, KPA, PPK, PPTK dan ULP Pokja.

Pelatihan dan Ujian Sertifikasi Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (PBJP)
Pelatihan dan Ujian Sertifikasi Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (PBJP)

Sertifikasi Pengadaan Barang dan Jasa

Adanya perubahan yang terdapat dalam peraturan ini, tentu saja mengubah pola pelaksanaan pengadaan barang/jasa di Indonesia. Untuk perlu dipahami secepatnya karena akan berujung kepada permasalahan hukum.

Kami dari Lembaga Kajian Indonesia (LKI), LPP Akreditasi B, Sesuai SK. Deputi PPSDM LKPP No. 60 Tahun 2016. Bersama Narasumber bersertifikat ToT, procurement specialist. sebagai Pelatihan Pengadaan Barang dan Jasa, kami Akan melaksanakan Kegiatan ini, Sebagaimana Jadwal Terlampir

Untuk memenuhi kebutuhan ini, LEMBAGA KAJIAN INDONESIA (LKI), yang secara Resmi telah memenuhi persyaratan untuk Pelaksanaan Ujian Sertifikasi PB/JP dari LKPP; dengan No. Urut Induk LPP.: 065/D.III.2/LKPP dan sebagai institusi binaan Ditjenkesbangpol Depdagri No. SKT. 149/D.III.I/I/2011, serta Izin dari Dinas Pendidikan SK. No.: 551.21/Bid.PLS.2/XI/2013/III.36. Untuk melaksanakan “Pelatihan dan Ujian Sertifikasi Pengadaan Barang/Jasa“, pada:

Jadwal Pelatihan dan Ujian Sertifikasi Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (PBJP) 2024

GelombangLokasiE-LearningTatap MukaUjian
3BANDUNG06 Maret s.d. 19 Maret21 Maret s.d. 22 Maret23 Maret 2024
4.JAKARTA08 Maret s.d. 22 Maret26 Maret s.d. 27 Maret28 Maret 2024
5.JAKARTA16 April s.d. 24 April16 April s.d. 24 April27 April 2024
6.BANDUNG01 Mei s.d. 13 Mei14 Mei s.d. 15 Mei16 Mei 2024
7.JAKARTA08 Mei s.d. 22 Mei28 Mei s.d. 29 Mei30 Mei 2024
8.JAKARTA06 Juni s.d. 20 Juni24 Juni s.d. 25 Juni26 Juni 2024
9.YOGYAKARTA11 Juni s.d. 25 Juni28 Juni s.d. 29 Juni30 Juni 2024
Jadwal Ujian Sertifikasi Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (PBJP) Level 1
KONTAK WA LEMBAGA KAJIAN INDONESIA

Info Bimtek dan Ujian Sertifikasi Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (PBJP) 2024

Konfirmasi pendaftaran dapat menghubungi  ( Kontak Pesan. 0853 6872 7772 & 0812 8987 7773 ). Demikian Undangan Bimtek, Diklat dan Sosialisasi ini disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.

perpres 16 tahun 2018

Catatan:

Fasilitas Peserta:

  • Menginap 4 Malam Twin Share (Bagi Peserta Menginap)
  • Tanda Peserta Bimtek
  • Konsumsi (Coffe Break dan Lunch) serta Dinner (bagi peserta yang menginap)
  • Kelengkapan Bimtek (Pena/Pensil, Note Book dan Makalah)
  • Tas Ransel Eksklusif
  • SERTIFIKAT BIMTEK dan SERTIFIKAT KELULUSAN (Bagi Peserta Lulus Ujian)

Konfirmasi: 085368727772, 081289877773

Updated: —